Ikuti Upacara Detik-detik Proklamasi, Madsandulangi Peroleh Banyak Penghargaan dari Kecamatan
Wongsorejo-Humas. MTsN 12 Banyuwangi ikuti upacara detik-detik proklamasi kemerdekaan, 17 Agustus 2023 Ke-78 Republik Indonesia di Lapangan Bimantika, Desa Bimorejo pada pukul 07.30 hingga 10.30. Upacara bendera tersebut diikuti oleh instansi, sekolah/madrasah dan ormas di lingkungan Kecamatan Wongsorejo. Upacara kali ini diinspekturi langsung oleh Camat Wongsorejo, Drs. H. Ahmad Nuril Falah, M.Si. Sambil menunggu detik-detik …